Consensus : mesin pencari dokumen akademik dengan kecerdasan buatan

Consensus adalah mesin pencari kecerdasan buatan untuk mencari dokumen akademik, artikel ilmiah dan hasil penelitian yang valid dan andal. Anda lebih baik menggunakan Consensus dari pada Google Scholar atau ChatGPT karena ia dapat memberi Anda versi singkat dari artikel ilmiah. 
Selanjutnya, Anda juga dapat mengklik link untuk masuk ke website artikel untuk melihat versi lengkapnya. Selain itu, Consensus juga menyertakan referensi lengkap setiap hasil pencarian sehingga Anda dapat memastikan kebenaran informasi yang diperoleh. 

Ayo coba Consensus dengan mengunjungi URL: https://consensus.app/search/

Selamat mencoba
Hamdan Husein Batubara

Insan cendikia yang senang belajar, berdiskusi, dan berbagi ilmu pengetahuan.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama